9 Perbedaan Scarlett Asli dan Palsu

perbedaan scarlett asli dan palsu

Apa saja perbedaan Scarlett asli dan palsu?

Kamu sedang mencari produk Scarlett Whitening namun khawatir mendapatkan produk yang tidak asli namun kamu tidak tahu dengan ciri-ciri produk Scarlett palsu? Tak perlu khawatir, karena pada artikel ini akan dibahas secara lengkap mengenai perbedaan Scarlett asli dan palsu sehingga kamu bisa mendapat produk Scarlett yang berkualitas.

Produk Scarlett saat ini memang sangat best seller di pasaran. Berbagai jenis produk yang dikeluarkan Scarlett saat ini sedang hype di kalangan anak muda. Produk yang Scarlett produksi di antaranya yaitu body lotion, body scrub, face wash, hingga serum wajah.

Perbedaan Scarlett Asli dan Palsu agar Tidak Kena Tipu

perbedaan scarlett asli dan palsuProduk Scarlett memang dapat memberikan berbagai macam manfaat. Kendati demikian, kamu perlu mengetahui berbagai perbedaan antara produk Scarlett yang asli dan palsu. Jangan mudah terkecoh dengan produk Scarlett tiruan yang ada di pasaran karena kita tidak tahu sebenarnya apa kandungan yang berada pada produk tersebut. Bisa saja berbahaya dan justru malah merusak kulit. Simak beberapa tips dan perbedaan Scarlett asli dan palsu berikut, yuk!

Perbedaan Scarlett Asli Dan Palsu #1 Perhatikan Stiker Hologram

Untuk mengetahui perbedaan Scarlett asli dan palsu yang pertama, kamu bisa mengecek stiker barcode atau hologram yang tertera pada kemasan Scarlett Whitening. Pada hologram tertera serial number dan serial code yang unik. Kombinasi angka dan huruf tersebut berbeda pada tiap produk yang dikeluarkan oleh Scarlett Whitening sehingga tidak akan dijumpai nomor yang sama pada tiap produknya.

Stiker hologram ini jika dicabut akan meninggalkan bekas seperti bentuk sarang lebah. Kamu bisa mengecek serial code dan serial number yang tertera pada stiker tersebut untuk memverifikasi keaslian produk Scarlett. Kamu bisa mengeceknya pada laman resmi Scarlett Whitening di verify.scarlettwhitening.com.

Baca juga: 2 Cara Cek Scarlett Whitening BPOM

Pada laman resmi Scarlett tersebut akan ditemui form isian yang terdiri dari nama lengkap, e-mail, kota, nomor Handphone, serta serial kode. Kamu bisa mengisi form tersebut sesuai dengan data diri kamu. Hati-hati pada saat mengisi serial kode, pastikan sama dengan yang ada di hologram. Setelah memastikan keseluruhan form telah terisi dan sesuai, kamu bisa mengklik Cek Kode Serial Produk Anda. Tunggu prosesnya dan akan keluar hasil verifikasi apakah produk yang telah kamu beli tersebut asli atau palsu.

Perbedaan Scarlett Asli Dan Palsu #2 Perhatikan Batch Number Dan Exp Date

Selain stiker hologram, ciri berikutnya dari produk Scarlett asli yaitu terdapat batch number dan tanggal baik digunakan sebelum pada kemasan Scarlett. Biasanya letak batch number dan exp date ini tertera di samping kemasan produk dengan font berwarna hitam.

Batch number sendiri terdiri dari huruf dan angka yaitu terdapat 3 huruf di awal nomor batch, lalu diikuti dengan tanggal, bulan, dan tahun produksi. Lalu terdapat 2 angka dan 3 huruf di akhir nomor batch.

Pada bagian bawah nomor batch, tertera tulisan ‘USED BY’ yang diikuti dengan tanggal ‘baik digunakan sebelum’ produk Scarlett. Lamanya tanggal kadaluarsa produk yang dikeluarkan Scarlett Whitening tidak melebihi 24 bulan atau 2 tahun sejak tanggal produksi yang bisa kamu cek dari batch number tadi. Jika produk tersebut memiliki tanggal exp yang melebihi 24 bulan maka dapat dipastikan produk tersebut tidak asli.

Perbedaan Scarlett Asli Dan Palsu #3 Perhatikan Emboss Pada Kemasan Scarlett

perbedaan scarlett asli dan palsuEmboss Scarlett ini bisa kamu temukan khusus pada kemasan produk sabun badan dan body lotion. Pada bagian badan botol akan terdapat tulsan Scarlett yang jika diraba akan terasa timbul. Kemasan yang terasa timbul ini khusus diproduksi untuk produk Scarlett. Jika ditemukan produk yang tidak terdapat ciri-ciri tersebut, bisa dipastikan produk yang kamu dapatkan tidak asli.

Perbedaan Scarlett Asli Dan Palsu #4 Perhatikan Warna Tulisan Pada Stiker Di Kemasan

Stiker yang dimaksud merupakan stiker cara pemakaian dan pabrikan tempat produksi produk Scarlett yang terdapat pada kemasan. Produk Scarlett yang asli akan tercetak font berwarna merah atau biru yang juga disertakan barcode khusus pada stiker tersebut.

Perbedaan Scarlett Asli Dan Palsu #5 Perhatikan Kemasan Produk

Selain ciri-ciri yang telah disebutkan sebelumnya, pada kemasan Scarlett memiliki ciri terdapat tulisan BAS pada bagian bawah kemasan. Sedangkan hologram dan barcode berada pada bagian belakang kemasan. Tutup yang digunakan pada produk Scarlett pun menggunakan tutup yang double safety.

Perbedaan Scarlett Asli Dan Palsu #6 Jangan Tergoda Dengan Harga Murah

perbedaan scarlett asli dan palsuSebelum membeli produk Scarlett ada baiknya untuk mengetahui harga pasaran Scarlett dijual di harga berapa. Produk Scarlett sendiri yang berada di etalase Official Scarlett Whitening di Shopee dijual di kisaran harga Rp 75.000 per produk body scrub, body lotion, facial wash, dan serum wajah (harga per Februari 2022). Kecuali pada saat pembelian paket tentu akan mendapat harga diskon yang lebih murah.

Baca juga: Perbedaan Body Lotion Whitening Charming dan Romansa

Beberapa reseller yang menjual produk Scarlett umumnya akan menerapkan harga yang lebih murah sebagai perbandingan dengan toko lain dan menarik pembeli. Namun, jangan sampai kamu tergiur dengan harga yang terlampau jauh lebih murah. Jika harga yang dijual sangat jauh di bawah harga pasaran, kamu patut curiga dengan produk tersebut. Ada baiknya untuk melihat review produk terlebih dahulu.

Perbedaan Scarlett Asli Dan Palsu #7 Membeli Produk Scarlett Pada Official Store

Untuk membeli produk Scarlett yang terjamin keasliannya, sudah dapat dipastikan untuk membelinya langsung pada toko resmi. Scarlett Whitening menjual langsung produknya pada konsumen melalui marketplace seperti Shopee dan Tokopedia. Namun, disayangkan gudang toko Scarlett hanya terdapat di Jakarta Barat sehingga jika pembeli berasal dari pulau yang berbeda akan memakan biaya ongkir yang cukup mahal.

Perbedaan Scarlett Asli Dan Palsu #8 Membeli Produk Scarlett Pada Toko Terpercaya

Jika kamu berada jauh dari daerah Jakarta Barat, gudang toko Scarlett, kamu bisa membeli produk Scarlett pada reseller dan distributor resmi terdekat dari kotamu. Biasanya distributor resmi akan memiliki surat resmi yang menunjukkan bahwa Ia merupakan reseller produk Scarlett. Perhatikan juga review dari para pembeli apakah produk yang dijual memang benar ori atau bukan.

Perbedaan Scarlett Asli Dan Palsu #9 Perhatikan Review Dan Rating Toko

Cara terakhir untuk memastikan produk Scarlett yang hendak kamu beli asli adalah dengan memperhatikan review produk dan rating toko. Produk yang ori pasti akan memberikan kepuasan pada konsumen dalam bentuk review yang positif. Pastikan toko tempat kamu membeli Scarlett bukan toko abal-abal, girls!

Demikian beberapa tips dalam mengetahui perbedaan Scarlett asli dan palsu. Perhatikan selalu sumber produk perawatan kamu berasal dari sumber yang terpercaya. Jika kamu telah membeli produk Scarlett, kamu bisa langsung membedakan produknya dengan memperhatikan ciri-ciri yang terdapat pada kemasan produk seperti yang telah diurai di atas. Semoga membantu!

2 Cara Cek Scarlett Whitening BPOM

cek scarlett whitening bpom

Cek Scarlett Whitening BPOM menjadi salah satu cara untuk mengecek keaslian produk yang kamu beli. Karena, banyak produk tiruan Scarlett Whitening yang dijual bebas dan merugikan banyak pihak.

Sebagai salah satu brand yang cukup dikenal masyarakat luas, wajar saja jika Scarlett memiliki pesaing yang memanfaatkan ketenarannya. Tapi jangan khawatir, kamu bisa mengecek nomor BPOM yang tercantum di label kemasannya untuk memastikan apakah produk yang kamu beli asli atau palsu.

Cek Scarlett Whitening BPOM

cek scarlett whitening bpomLegalitas BPOM wajib untuk semua produk yang dikonsumsi langsung termasuk untuk produk seperti perawatan kulit. Adanya nomor BPOM pada kemasan menjadi nilai plus tersendiri. Karena, konsumen akan lebih percaya bahwa produk tersebut menggunakan bahan-bahan yang aman dan minim efek samping.

Pendaftaran BPOM pun harus berbeda-beda untuk tiap jenis produk. Misalnya untuk produk body lotion, shower scrub, atau body scrub untuk Scarlett. Bahkan, jika jenis produknya memiliki banyak varian lagi, nomor BPOM-nya pun ikut berbeda.

Baca juga: Perbedaan Body Lotion Whitening Charming dan Romansa

Misalkan, untuk serum Scarlett memiliki varian acne, brightly ever after, dan glowthening. Ketiga varian tersebut memiliki nomor BPOM yang berbeda-beda. Pun berlaku untuk produk Scarlett Whitening selainnya.

Nah, untuk kamu yang ingin memastikan nomor BPOM yang tercantum pada kemasan benar atau tidak, kamu bisa lihat list daftar nomor BPOM di bawah ini.

Cek Scarlett Whitening BPOM Brightening Hand & Body Lotion

Hand & body lotion milik Scarlett Whitening lebih dulu viral dibandingkan produk-produk lainnya. Aromanya yang soft dan juga seperti menggunakan parfum, menjadi daya tarik tersendiri dari produk milik Felicya Angelista ini. Keunggulan dari body lotion ini adalah mencerahkan karena mengandung glutathione sebagai pencerah kulit yang cepat.

Hand & Body Lotion Romansa: NA 18210105285

Hand & Body Lotion Fantasia: NA 18210105829

Hand & Body Lotion Charming: NA 18210105290

Hand & Body Lotion Jolly: NA 18210103809

Hand & Body Lotion Freshy: NA 18210103764

Cek Scarlett Whitening BPOM Brightening Shower Scrub

Selain itu, Scarlett juga mengeluarkan Brightening Shower Scrub. Produk ini sama seperti sabun cair. Kamu bisa menggunakannya setiap hari saat mandi. Butiran halus dan juga kandungan di dalamnya, dapat mencerahkan kulitmu dan juga membuatnya lebih sehat.

Brightening Shower Scrub Pomegrante: NA 18210701295

Brightening Shower Scrub Cucumber: NA 18210700870

Brightening Shower Scrub Coffee: NA 18210701646

Brightening Shower Scrub Charming: NA 18210701145

Brightening Shower Scrub Jolly: NA 18210701146

Brightening Shower Scrub Freshy: NA 18210701147

Brightening Shower Scrub Mango: NA 18210700475

Cek Scarlett Whitening BPOM Body Scrub

Body scrub bisa menjadi pelengkap rangkaian perawatan kulitmu. Butiran scrubnya cenderung lebih kasar dibandingkan dengan shower scrub. Bentuknya pun creamy tidak kental seperti shower scrub. Jika kamu bisa menggunakan shower scrub setiap hari, body scrub tidak demikian.

Kamu hanya bisa menggunakan body scrub maksimal 3 kali dalam seminggu. Karena, eksfoliasi yang berlebihan bisa menyebabkan kulitmu iritasi.

Body Scrub Romansa: NA 18210700667

Body Scrub Pomegrante: NA 18210700666

Body Scrub Charming: NA 18210700690

Body Scrub Freshy: NA 18210700580

Body Scrub Jolly: NA 18210701830

Body Scrub Coffee: NA 18210700581

Cek Scarlett Whitening BPOM Serum

Penggunaan serum sangat disarankan ketika kamu menggunakan produk perawatan kulit. Karena serum membantu memaksimalkan perawatan kulitmu. Partikel kecil pada serum dapat menembus kulit hingga lapisan terdalam.

Scarlett sendiri menyediakan tiga jenis serum yang fungsinya berbeda-beda, yaitu Acne Serum, Brightly Ever After Serum, dan Glowthening Serum.

Serum Brightly Ever After: NA 1820190136

Serum Acne: NA 18200104454

Cek Scarlett Whitening BPOM Cream

Scarlett juga mengeluarkan produk day cream dan night cream untuk perawatan harian kulit wajahmu. Krim ini juga dibagi menjadi tiga jenis, yaitu acne, brightly ever after, dan glowthening. Untuk day cream-nya, kamu hanya bisa menggunakannya pada pagi hari.

Sedangkan night cream hanya bisa digunakan saat malam hari sebelum kamu tidur. Penggunaan day cream dan night cream lebih maksimal jika sebelumnya kamu menggunakan serum dengan jenis yang sama.

Acne Day Cream: NA 18200107956

Acne Night Cream: NA 18200107955

Brightly Ever After Day Cream: NA 18200107908

Brightly Ever After Night Cream: NA 18200107912

Cek Scarlett Whitening BPOM Facial Wash

Sebelum melakukan perawatan wajah, kamu disarankan untuk menggunakan facial wash terlebih dahulu. Tujuannya agar debu dan kotoran yang menempel di wajah hilang dan kulit lebih siap untuk menerima rangkaian skincare selanjutnya.

Untuk facial wash, Scarlett menyediakan dua varian yaitu brightening dan whitening. Keduanya sama-sama bisa digunakan untuk kulit yang sensitif sekalipun.

Facial Wash: NA 18181202303

Cek Scarlett Whitening BPOM Conditioner

Ini merupakan produk terbaru dari Scarlett. Conditioner yang bisa kamu gunakan setelah menggunakan shampoonya. Conditioner ini bermanfaat untuk menutrisi rambutmu sehingga lebih lembut dan juga kuat.

Conditioner: NA 18181001731

Cek Scarlett Whitening BPOM Shampoo

Shampoo milik Scarlett bermanfaat untuk kamu yang punya masalah dengan rambut rontok, ketombe, atau rambut yang kurang ternutrisi. Gunakan bersama dengan conditionernya untuk hasil yang maksimal.

Shampoo: NA 18181000875

Cek Scarlett Whitening BPOM dari Website BPOM

cek scarlett whitening bpomUntuk memastikan bahwa nomor BPOM yang ada di kemasan adalah benar, kamu bisa mengeceknya langsung di laman resmi BPOM. Laman yang digunakan untuk mengecek nomor BPOM adalah cekbpom.pom.go.id.

Baca juga: Cara Pakai Serum Scarlett yang Benar

Selain dari nomor BPOM, kamu juga bisa mencarinya berdasarkan merk, komposisi, atau bentuk sediaan. Untuk cara mengeceknya, kamu bisa mengikuti step by step di bawah.

  1. Pertama, buka laman resminya di cekbpom.pom.go.id
  2. Kemudian, masukkan nomor BPOM yang ada pada kemasan produk Scarlett yang kamu beli. Kamu juga bisa memasukkan angkanya saja tanpa harus mencantumkan NA
  3. Kemudian tekan enter

Saat hasil keluar, kamu akan tahu produsen dari Scarlett Whitening yang asli adalah PT Motto Beringin Abadi. Sedangkan nama PT Opto Lumbung Sejahtera yang tercantum pada label kemasan Scarlett adalah distributor resmi dari Scarlett.

Cek Scarlett Whitening BPOM dari Aplikasi BPOM

cek scarlett whitening bpomSelain melalui website, kamu juga bisa cek Scarlett Whitening BPOM dari aplikasi BPOM. Tentu saja kamu harus mendownload aplikasinya terlebih dahulu. Namun, cara ini lebih praktis ketimbang kamu harus membuka website-nya.

Bahkan, kamu tidak perlu mengetikkan nomor BPOM jika menggunakan aplikasi. Karena, di aplikasi BPOM telah menyediakan scan QR yang memudahkan pengguna.

Saat kamu telah berhasil melakukan scan QR dan datanya muncul, pastikan juga kevalidan informasinya. Dalam artian, nomor tersebut sesuai dengan barang yang kamu beli, seperti jenis produk dan sediaannya.

Karena, ada kasus yang menggunakan nomor BPOM produk lain. Saat di cek, barang yang dibeli dan informasi di web tidak sesuai. Misalnya produk yang dibeli body lotion, sedangkan informasi yang tampil adalah produk sabun wajah. Jika sudah begini, keaslian produk yang kamu beli patut diragukan.

Itulah cara cek Scarlett Whitening BPOM. Semoga informasi dari Mas DoNGo bermanfaat untuk kamu!

Perbedaan Body Lotion Whitening Charming dan Romansa

perbedaan body lotion whitening charming dan romansa

Seringkali perawatan kulit hanya diidentikkan dengan kulit wajah saja, padahal kulit tubuh pun juga memerlukan perawatan. Baik untuk kaum hawa yang beraktivitas di luar maupun di dalam rumah. Di antaranya ialah penggunaan body lotion dari Scarlett. Namun, karena body lotion ini miliki banyak varian, penting untuk kamu ketahui perbedaan body lotion whitening charming dan romansa.

Seperti yang telah diketahui bersama, body lotion miliki beragam manfaat untuk kulit. Masing-masing varian pun memiliki kekhasan tertentu, mulai dari bahan aktifnya, kekhususan untuk jenis kulit tertentu, maupun aromanya. Oleh karena itulah, sejumlah kaum hawa umumnya memiliki kecenderungan untuk menggunakan produk body lotion dari brand-brand tertentu.

Sementara itu, dari banyaknya produk perawatan kulit yang beredar di pasaran, body lotion dari Scarlett digemari oleh banyak penggunanya. Kondisi ini bukan tanpa alasan, sebab pada kenyataannya, banyak penggunanya merasa cocok dengan produk lokal ini. Dan bukan itu saja, sebab selain banyak manfaat, Scarlett sediakan banyak varian yang bisa dipilih. Inilah alasan mengapa penting supaya kamu bisa tahu perbedaan body lotion whitening charming dan romansa.

Kegunaan Body Lotion Scarlett untuk Kulit

perbedaan body lotion whitening charming dan romansaBukan rahasia lagi jika body lotion memiliki peranan yang cukup penting dalam rutinitas skin care yang memang perlu dilakukan. Tidak hanya bagi kaum hawa yang lakukan aktivitas di luar rumah entah untuk belanja maupun bekerja, tapi juga untuk mereka yang tetap tinggal di rumah sekalipun.

Hal ini karena mengingat Indonesia memiliki iklim tropis yang memungkinkan terjadinya cuaca yang berubah-ubah, penggunaan handbody akan dapat mengantisipasi hal-hal yang tidak diinginkan. Selengkapnya, berikut adalah beberapa manfaat handbody dari Scarlett yang miliki banyak varian dan membuatmu perlu tahu perbedaan body lotion whitening charming dan romansa.

Perbedaan Body Lotion Whitening Charming Dan Romansa: Hindarkan Kulit Kering Dan Kusam

Kegunaan pertama adalah dapat menghindarkan kulit kering dan kusam. Selain membuatmu tidak percaya diri, kulit kering di cuaca ekstrim akan mudah alami iritasi. Adapun untuk cegah masalah kulit tersebut, kamu bisa menggunakan body lotion yang sesuai dengan kebutuhan kulitmu. Dari Scarlett, ada 4 jenis yang bisa kamu pilih. Namun yang paling digemari adalah varian ungu dan pink.

Perbedaan body lotion whitening charming dan romansa terletak pada aroma dan kemasannya. Meskipun pada dasarnya dibuat dari ingredients yang sama. Dengan menggunakan produk kecantikan ini, kamu akan memberi perlindungan kulitmu dari ancaman cuaca yang bisa menjadikan kulit tidak sehat karena kandungan Vitamin E-nya.

Perbedaan Body Lotion Whitening Charming Dan Romansa: Mencerahkan Kulit

perbedaan body lotion whitening charming dan romansaKegunaan body lotion dari Scarlett berikutnya adalah dapat mencerahkan kulit. Seperti produk pemutih kulit lainnya, body lotion whitening charming dan romansa mengandung Glytathione yang dikenal sebagai mother of antioksidant. Efek dari bahan yang satu ini akan dapat lawan pembentukan pigmen melamin yang membuat kulitmu menjadi gelap. Sehingga dengan cara menggunakan produk body care ini akan membuat kulitmu menjadi semakin cerah.

Sementara itu, banyaknya varian produk body lotion yang dimiliki Scarlett seringkali membuat kamu merasa bimbang hendak membawa pulang yang mana. Mau membawa pulang semua, tentu akan sayang jika tidak bisa menggunakannya semua. Nah, jalan keluar dari masalah ini adalah dengan mengetahui perbedaan body lotion whitening charming dan romansa, body lotion freshy dan fantasia.

Perbedaan Body Lotion Whitening Charming Dan Romansa: Melembutkan Kulit

Umumnya, body lotion dari Scarlett digunakan setelah mandi. Sebab pada kondisi inilah kulit miliki kelembaban yang baik. Sementara itu, kemampuan body lotion mengunci kelembaban kulit akan membuat kulit akan senantiasa terasa lembut dan kenyal. Tentunya, ini adalah kulit ideal yang diidam-idamkan oleh semua orang.

Oleh karena itulah, setelah mengetahui perbedaan Scarlett whitening body lotion charming dan romansa, kamu dapat memilih dan mengaplikasikannya pada kulit. Selain dapat membuat kulit menjadi cerah pada pemakaian pertama kalinya, kamu akan juga akan merasakan kesenangkan karena miliki kulit yang lembut dan sehat.

Perbedaan Body Lotion Whitening Charming Dan Romansa: Memberikan Kesegaran Yang Tahan Lama

Adapun kegunaan body lotion dari Scarlett berikutnya adalah memberikan aroma kesegaran yang tahan lama. Tak hanya manfaatnya untuk kulit saja yang bisa kamu peroleh dari body lotion whitening charming dan romansa, namun juga aroma segarnya yang seperti parfum. Sehingga dengan mengaplikasikan setapak dan mengusapkannya pada seluruh tubuh, kamu akan merasakan kesegaran bak gunakan parfum mahal.

Dengan manfaat yang sangat banyak dan tampilannya yang ekslusif, kamu bisa mendapatkan produk-produk perawatan kulit dari Scarlett dengan harga yang terjangkau. Tentunya, dengan harga yang bahkan bisa dijangkau oleh pelajar tersebut berbagai manfaat dapat kamu peroleh. Selain tentunya, pengalaman karena telah gunakan produk lokal yang luar biasa.

Perbedaan Body Lotion Whitening Charming dan Romansa dari Scarlett

perbedaan body lotion whitening charming dan romansaSelain komposisi, tak jarang aroma produk menjadi salah satu pertimbangan sebelum kamu memutuskan untuk membeli dan menggunakan produk kecantikan. Tidak terkecuali, terhadap produk jenis body lotion dari Scarlett. Perlu diketahui jika selain diambil manfaatnya untuk kulit produk yang sampai saat ini terdiri dari 4 (empat) varian dikenal karena aromanya yang seperti parfum.

Benar saja, kamu bisa memilih untuk menggunakan varian romansa, charming, freshy, atau fantasia. Lalu, apa sih yang membedakan keempat produk body lotion tersebut hingga penting untuk tahu perbedaan body lotion whitening  charming dan romansa tersebut? Jawabannya adalah dari aromanya. Meskipun pada dasarnya sulit untuk menggambarkannya dengan kata-kata, tapi keempat produk Scarlett Whitening tersebut memang miliki aroma yang tidak sama.

Sebenarnya, tak hanya produk body lotion Scarlett saja yang miliki daya pikat dari aromanya, namun juga produk-produk lainnya seperti sabun mandi Scarlett atau yang disebut dengan shower scrub. Sehingga tak mengherankan jika banyak orang menyimpulkan Scarlett miliki keunggulan karena berbagai produk kecantikan dari Felicya Angelista mulai dari body care, skin care, hingga hair care menggunakan aroma-aroma parfum tertentu.

perbedaan body lotion whitening charming dan romansaMembicarakan perbedaan body lotion whitening charming dan romansa, dari segi manfaat sebenarnya sama saja. Baik body lotion Scarlett ungu ataupun pink sama-sama miliki manfaat untuk mencerahkan kulit serta mencukupi kebutuhan nutrisi kulit. Sementara yang menjadi perbedaan keduanya adalah wanginya. Sehingga selain memperhatikan kemasannya, kamu bisa mengetahui perbedaan dua varian ini dengan menciumnya.

Body lotion Scarlett warna ungu atau charming memiliki aroma yang kuat. Bahkan, produk kecantikan yang satu ini digadang-gadang terinspirasi dari aroma parfum Baccarat yang miliki harga jutaan. Jika kamu masih merasa asing dengan Baccarat, jenis parfum yang diluncurkan oleh Maison Francis Kurkdjian ini memiliki aroma kayu-kayuan yang manis. Tepatnya adalah perpaduan antara ambergis dan cedar wood.

Sehingga ketika kamu menggunakan body lotion Scarllet charming, kamu akan merasakan seolah telah gunakan parfum mahal. Meskipun kenyataannya hanya sedang menggunakan body lotion dari Scarlett. Sementara itu, varian warna pink yakni body lotion whitening romansa memiliki wangi yang lebih soft dan tidak terlalu menyengat di hidung. Oleh karena itulah, tak jarang seseorang yang lebih senang dengan aroma-aroma lembut akan pilih gunakan varian pink.

Itulah tadi perbedaan body lotion whitening charming dan romansa dari Scarlett. Selain kedua varian tersebut, masih ada varian freshy dan fantasia yang tak kalah diminati oleh kaum hawa. Kira-kira, varian mana yang membuatmu tertarik mencobanya?

 

Cara Pakai Serum Scarlett yang Benar

cara pakai serum scarlett

Bagaimana cara pakai serum Scarlett agar hasil glowing maksimal?

Brand Scarlett Whitening sudah tidak asing didengar bagi kebanyakan wanita di Indonesia. Brand kosmetik yang menjual berbagai jenis produk body care, hair care, dan face care ini telah mengantongi izin BPOM sehingga produknya aman untuk digunakan.

Salah satu produk best seller yang dijual Scarlett Whitening yaitu produk serum wajah yang mampu meningkatkan tone wajah menjadi lebih cerah. Serum ini banyak digandrungi remaja wanita yang meninginginkan wajah glowing.

Namun, produk ini sebaiknya tidak asal digunakan tanpa memperhatikan cara penggunaan yang tepat. Untuk mendapat hasil yang maksimal diperlukan beberapa tips dalam cara pakai serum Scarlett seperti yang akan dijelaskan pada artikel berikut ini.

Selamat membaca!

Cara Pakai Serum Scarlett agar Hasil Glowing Maksimal

cara pakai serum scarlettSerum Scarlett yang telah teruji klinis ini akan memberikan hasil yang maksimal jika digunakan dengan cara yang benar. Sebenarnya penggunaannya mudah kok walaupun bagi kamu yang pemula hanya saja terkadang masih banyak yang salah dalam urutan penggunaan.

Lalu, bagaimana cara pakai serum Scarlett yang benar? Yuk, simak beberapa tips berikut agar perawatan wajah yang kamu lakukan bisa lebih maksimal.

Cara Pakai Serum Scarlett: Bersihkan Wajah Sebelum Penggunaan

Ada baiknya sebelum menggunakan serum atau skincare lainnya, wajah dalam keadaan bersih. Kamu bisa menggunakan sabun wajah yang terdapat bahan aktif yang dapat menyehatkan dan menyegarkan kulit.

Kamu bisa menyesuaikan sabun wajah yang akan kamu gunakan agar sesuai dengan jenis kulit kamu. Ada sabun wajah yang cocok dengan jenis kulit normal, kulit berminyak, maupun kulit sensitif. Air yang digunakan pun bisa menggunakan air dingin ataupun air hangat. Disarankan saat pengaplikasian sabun wajah disertai dengn pijatan agar wajah terasa lebih rileks.

Cara Pakai Serum Scarlett: Pilih Serum Scarlett yang Cocok dengan Jenis Kulit

Scarlett mengeluarkan tiga jenis serum yang dapat disesuaikan dengan jenis kulit. Adapun serum dari Scarlett di antaranya Serum Brightly Ever After, Serum Glowtening, serta Serum Acne.

cara pakai serum scarlettSerum Brightly Ever After dilengkapi dengan kandungan Glutathione, Vitamin C, Phyto Whitening, Lavender Water, serta Niacinamide yang bermanfaat dalam membantu mencerahkan kulit wajah, menyamarkan noda di wajah akibat hiperpegmentasi, flek hitam, bekas jerawat, serta bekas luka. Selain itu dapat membantu mengecilkan pori-pori wajah, mengontrol kadar minyak yang berlebih, menghaluskan kerutan dan garis halus di kulit, menutrisi dan melembabkan kulit, mengimprovisasi warna kulit, sebagai
antioksidan dan anti polutan, serta mampu merilekskan kulit wajah.

cara pakai serum scarlettSerum Glowtening mengandung 16,5% bahan aktif yang terdiri dari Tranexamide Acid, Aloe Vera Extract, Niacinamide, Allantoin, Calendula Oil, Licorice Extract, Olive Oil, serta Geranium Oil. Manfaat yang bisa dirasakan dari Serum Glowtening ini yaitu memudarkan bekas jerawat, mencerahkan warna kulit, membuat kulit menjadi lebih glowing, menyamarkan garis halus dan kerutan, menghilangkan flek hitam di wajah, serta memperbaiki skin barrier.

Baca juga: 7 Cara Mengecek Keaslian Produk Scarlett

cara pakai serum scarlettSerum Acne memiliki kandungan salicylic, tea tree leaf water, liqioorice extract, Vitamin C, serta Jeju centella asiatica yang mampu menyembuhkan jerawat yang meradang, menenangkan kulit wajah, dapat meregenerasi kulit, membantu mengontrol kadar minyak berlebih, memudarkan bekas jerawat, serta menenangkan kulit.

Cara Pakai Serum Scarlett: Pengaplikasian Serum yang Benar

Setelah menentukan skincare yang tepat sesuai dengan kebutuhan dan jenis kulit, kamu bisa memperhatikan cara pengaplikasian serum yang benar. Cara pakai serum Scarlett yang benar yaitu kamu dapat mengaplikasikan 2-3 tetes serum ke telapak tangan lalu oleskan secara merata ke wajah.

Cara Pakai Serum Scarlett: Gunakan Serum Secukupnya

Kamu bisa menggunakan serum sesuai dengan kebutuhan dan jangan terlalu banyak. Jika penggunaan serum terlalu banyak maka dapat membuat kulit wajah menjadi berminyak. Apalagi jika ditambah dengan menggunakan serum yang berbasis minyak. Pengaplikasian serum yang berlebih pada wajah juga dapat memperlambat penyerapan kandungan bahan aktif ke kulit wajah yang tentunya akan membuat hasil menjadi kurang maksimal.

Cara Pakai Serum Scarlett: Menepuk-Nepuk Wajah Secara Lembut

Setelah serum teraplikasi secara merata pada kulit wajah, kamu dapat memberikan tepukan ringan pada wajah serta pijatan. Pemijatan yang dilakukan pada wajah ini bertujuan untuk memberikan efek relaksasi pada wajah serta membuat serum lebih mudah terserap ke dalam pori-pori wajah.

Cara Pakai Serum Scarlett: Lanjutkan Dengan Produk Skincare Lainnya Sesuai Urutan

Setelah penggunaan serum Scarlett dilakukan dengan benar, kamu dapat melanjutkan penggunaan pada produk skincare lainnya sesuai dengan urutan. Namun perlu untuk diingat bahwa tiap produk skincare yang kamu gunakan harus diberi jeda waktu sekitar 1-2 menit. Hal ini bertujuan untuk memberi waktu bagi serum untuk dapat terserap dan bekerja di dalam kulit secara lebih maksimal.

Tips Tambahan Cara Pakai Serum Scarlett

cara pakai serum scarlettCara Pakai Serum Scarlett: Jangan Pernah Mengkombinasikan Serum Brightly Scarlett Dengan Serum Acne Secara Bersamaan

Jika ingin mendapatkan hasil yang ganda pasti kamu akan berpikiran untuk melakukan layering serum. Nah, sayangnya layering serum ini kurang baik untuk dilakukan. Sebenarnya sah-sah saja untuk melakukan layering serum, namun jika kedua bahan aktif dari dua serum yang berbeda tersebut cocok untuk digunakan secara bersamaan. Karena jika tidak sesuai, maka justru akan membuat kulit wajah mengalami iritasi.

Baca juga: Kandungan dan 5 Manfaat Handbody Scarlett Warna Ungu

Bagi kamu yang ingin mendapatkan dua manfaat sekaligus seperti dapat membasmi jerawat namun juga ingin bekas jerawat tersebut hilang dan kulit menjadi lebih cerah maka kamu dapat menggunakan paket serum Acne to Glow. Sedangkan jika menginginkan kulit yang cerah dua kali lipat bisa menggunakan paket skincare Brightly to Glow dari Scarlett. Selamat mencoba!

Cara Pakai Serum Scarlett: Perhatikan Waktu Pemakaian Serum Yang Tepat

Tentunya waktu pemakaian menjadi salah satu faktor penting dalam penyerapan serum Scarlett Whitening. Serum Scarlett ini sebaiknya digunakan setiap hari sebanyak dua kali yaitu saat pagi setelah mandi dan malam sebelum tidur. Pemakaian yang rutin tentunya akan memberikan rona wajah serta muka lebih cerah berseri. Yuk, buktikan sendiri, girls!

Cara Pakai Serum Scarlett: Dahulukan Penggunaan Serum Baru Cream Wajah

Tekstur cream yang lebih kental sebaiknya digunakan setelah penggunaan serum yang memiliki tekstur lebih ringan. Serum yang lebih ringan ini akan lebih mudah terserap terlebih dahulu pada kulIt yang telah bersih dan lembab, kemudian bisa dilanjutkan penggunaan cream wajah.

Jika cream wajah dilakukan terlebih dahulu maka dapat menyebabkan wajah menjadi terasa lebih lengket dan penyerapan serum menjadi terhambat.

Terdapat berbagai jenis serum Scarlett yang dijual di pasaran. Kamu dapat memilih produk serum Scarlett yang cocok dengan tipe kulitmu karena ke semua jenis serum dapat memberikan efek wajah yang lebih glowing.

Tentunya jika tidak dibarengi dengan cara pakai serum Scarlett yang benar akan kurang memberikan hasil yang optimal bagi kulit wajah. Ada baiknya kamu dapat melakukan beberapa tips yang telah diuraikan di atas dan siap-siap untuk tampil lebih glowing, girls!

7 Cara Mengecek Keaslian Produk Scarlett

cara mengecek keaslian produk scarlett

Bagaimana cara mengecek keaslian produk Scarlett?

Scarlett Whitening sebagai brand kecantikan yang walaupun usianya masih seumur jagung ini, namun telah banyak dicintai oleh masyarakat Indonesia. Banyak konsumen yang telah menghabiskan berbotol-botol produk mereka karen khasiatnya yang dapat  membuat kulit menjadi terlihat lebih cerah ini.

Scarlett Whitening menjual berbagai produk kecantikan yang terdiri dari body care, face care, dan hair care. Produk yang telah terdaftar BPOM ini aman untuk digunakan. Adapun, produk terlaris dari Scarlett yaitu shower scrub, serum, dan facial wash yang diklaim mampu menaikkan tone warna kulit.

Produk Scarlett di bawah PT Opto Lumbung Sejahtera ini merupakan produk dari seleb cantik yang juga merupakan istri dari Immanuel Caesar Hito yaitu Felicya Angelista. Bisnis yang awalnya mengandalkan pemasarannya melalui endorse ke sesama artis ini ternyata membuahkan hasil dan sangat laku di pasaran saat ini.

Cara Mengecek Keaslian Produk Scarlett Whitening, Jangan Sampai Salah Beli!

Produk Scarlett yang best seller di pasaran ini ternyata membuat para oknum-oknum yang tidak bertanggung jawab tergiur untuk membuat produk tiruannya. Sayangnya, produk Scarlett kw atau tiruan tersebut sudah beredar di pasaran dan tentunya sangat berbahaya bagi para calon pembeli.

Dengan begitu diperlukan cara mengecek keaslian produk Scarlett bagi kamu yang hendak membeli produknya. Dan jangan sampai salah membeli. Niat hati ingin glow up malah terkena jebakan membeli produk palsu yang tidak jelas bahan-bahan yang digunakan serta efek sampingnya yang pastinya berbahaya.

Pastinya kamu tidak mau dong mengalami hal tersebut. Terdapat beberapa cara yang dapat kamu lakukan dalam cara mengecek keaslian produk Scarlett.

Yuk, simak beberapa tips dan cara mengecek keaslian produk Scarlett Whitening di pasaran yang telah kami rangkum di bawah ini.

Cara Mengecek Keaslian Produk Scarlett #1 Melihat Kemasan Produk

cara mengecek keaslian produk scarlettCara pertama yang dapat kamu lakukan setelah produk Scarlett ada di tangan kamuy aitu dengan memperhatikan kemasan produk yang digunakan. Kamu dapat mengecek kardus kemasan serta botol yang digunakan apakah sesuai dengan yang ada pada Official Instagram akun Scarlett Whitening.

Selain itu, terdapat beberapa ciri khusus pada kemasan Scarlett yaitu terletak pada tutup kemasan Scarlett dimana terdapat emboss tulisan Scarlett yang terasa timbul jika diraba.

Baca juga: Kandungan dan 5 Manfaat Handbody Scarlett Warna Ungu

Ciri lainnya yang dapat kamu cek yaitu adanya stiker cara pemakaian serta perusahaan yang memproduksinya. Jika produkmu asli, pada stiker tersebut akan terdapat perpaduan warna yang berbeda yaotu merah, biru, atau bisa hitam. Berbeda dengan produk palsu yang hanya berwarna hitam saja.

Cara Mengecek Keaslian Produk Scarlett #2 Mengecek Barcode Atau Hologram

cara mengecek keaslian produk scarlettCara mengecek keaslian produk Scarlett berikutnya yaitu dengan mengecek barcode atau hologram yang tertera pada produk. Cara ini merupakan salah satu cara yang efektif dan paling mudah untuk memverifikasi keaslian produk Scarlett yang kamu beli.

Barcode atau hologram Scarlett ini terletak pada bagian tubuh dari rangkaian produk Scarlett. Terdapat tulisan Scarlett pada hologram berbentuk kotak ini. Namun khusus untuk produk lama, tulisan pada hologram hanya berupa huruf S di bagian tengah.

Padas hologram tersebut akan tercantum kombinasi nomor dan angka yang merupakan serial kode unik yang tidak akan sama pada tiap produknya. Kamu dapat mengecek serial kode tersebut pada website resmi scarlettwhitening.com dan akan diminta untuk mengisi form isian. Nantinya, pada website tersebut akan keluar hasil pengecekan apakah produkmu terverifikasi sebagai produk asli atau palsu.

Cara Mengecek Keaslian Produk Scarlett #3 Memastikan Nomor Batch Dan Tanggal Kadaluarsa

cara mengecek keaslian produk scarlettHal lain yang bisa kamu cek secara langsung pada produk yaitu nomor batch dan tanggal kadaluarsa. Produk Scarlett yang asli akan menampakkan nomor batch dan tanggal kadaluarsa secara jelas pada kemasannya.

Letak nomor batch ini berbeda-beda pada tiap produknya. Misalnya untuk produk body care, letak nomor batch berada di samping botol dan dicetak dengan warna hitam yang jelas, sedangkan untuk serum berada pada bagian bawah kardus.

Informasi tambahan bahwa produk Scarlett tidak pernah mengeluarkan produk dengan tanggal kadaluarsa lebih dari 24 bulan. Sehingga jika kamu menemukan produk Scarlett dengan tanggal kadaluarsa melebihi 24 bulan maka dapat dipastikan produk tersebut palsu.

Cara Mengecek Keaslian Produk Scarlett #4 Membeli Produk Dari Official Store

cara mengecek keaslian produk scarlettTips paling aman dalam mendapatkan produk yang asli yaitu dengan membelinya secara langsung dari toko resmi yang memproduksi produk tersebut. Dalam hal ini, produk Scarlett bisa kamu dapatkan secara resmi dari Official Store Scarlett Whitening yang berada di Shopee ataupun Tokopedia. Tentunya keaslian produk sudah terjamin dan sangat aman.

Cara Mengecek Keaslian Produk Scarlett #5 Membeli Produk Scarlett Dari Reseller Resmi

cara mengecek keaslian produk scarlettJika letak toko resmi berada jauh dari tempat tinggal kamu, kamu bisa membeli produk Scarlett langsung dari reseller atau distributor resmi yang berada di kotamu. Pastikan seller tempat kamu membeli produk Scarlett terpercaya, ya.

Untuk mengetahui apakah seller tersebut merupakan distributor resmi atau bukan, biasanya seller akan menampilkan dokumen berupa perjanjian dengan pihak Scarlett. Ada baiknya sebelum membeli, kamu dapat memastikan apakah distributor tersebut memang resmi bekerjasama dengan Scarlett atau tidak.

Cara Mengecek Keaslian Produk Scarlett #6 Jangan Tergiur Dengan Harga Sangat Murah

cara mengecek keaslian produk scarlettSiapa yang tidak senang jika mendapatkan produk dengan harga yang murah pada produk yang sama? Tentunya sebagian besar dari kita jika dihadapkan pada dua pilihan produk yang mahal dan murah pada produk sama akan memilih harga yang lebih murah.

Namun, jangan sampai tergiur dengan harga yang terlampau jauh di bawah ya. Kamu dapat memastikan terlebih dahulu harga pasaran Scarlett yang dijual oleh Official Store memiliki rentang harga berapa.

Baca juga: 6 Produk Scarlett dan Manfaatnya untuk Kamu

Saat artikel ini ditulis, harga produk Scarlett per produknya berada di kisaran harga Rp 75.000. Jika kamu mendapatkan harga yang sangat jauh dari harga tersebut kamu bisa mencurigai keaslian produk tersebut. Ada baiknya melakukan pengecekan terlebih dahulu dari review dan rating toko serta dokumen Kerjasama dengan pihak Scarlett untuk membuktikan bahwa toko merupakan reseller atau distributor resmi.

Cara Mengecek Keaslian Produk Scarlett #7 Memperhatikan Rating Dan Review Toko

cara mengecek keaslian produk scarlettCara terakhir yang dapat dilakukan yaitu melakukan pengecekan rating dan review toko tempat kamu membeli produk Scarlett. Jangan terkecoh dengan produk yang best seller namun ternyata memiliki review toko yang jelek. Kamu bisa melihat tiap review dari para pembeli jika hendak membeli pada marketplace seperti Shopee dan Tokopedia.

Produk Scarlett yang menjadi kesukaan banyak kaum hawa ini sangat rawan dari produk tiruan. Tak jarang ditemukan produk Scarlett abal-abal alias palsu yang dijual pada berbagai toko online dan memberi efek samping. Untuk menghindari pembelian produk yang palsu, kamu bisa memperhatikan dengan seksama ciri-ciri produk Scarlett asli yang telah dijabarkan di atas. Semoga dengan artikel ini kamu sudah dapat memahami cara mengecek keaslian produk Scarlett dan tidak tertipu dari oknum-oknum nakal.

Kandungan dan 5 Manfaat Handbody Scarlett Warna Ungu

handbody scarlett warna ungu

Pentingnya memanjakan kulit dengan skincare telah banyak disadari oleh kaum perempuan. Sebab selain untuk menunjang penampilan, serangkaian perawatan ini akan hindarkan kulit dari masalah-masalah. Salah satunya, ialah dengan menggunakan handbody Scarlett ungu by Felicya Angelista yang tawarkan banyak manfaat untuk kulit tubuh.

Diakui atau tidak, memiliki kulit yang sehat dan cerah sepanjang hari tidak hanya menambah kepercayaan diri, tapi juga membuatmu merasa nyaman. Selain itu aroma menyegarkan yang dimiliki oleh produk-produk Scarlett juga bisa meningkatkan mood.

Inilah alasan mengapa meskipun serangkaian perawatan kulit terkesan merepotkan, rutinitas ini tetap dilakukan karena memang sudah menjadi suatu kebutuhan.

Kandungan Handbody Scarlett Whitening Warna Ungu

handbody scarlett warna unguSeringkali, ingredients atau komposisi suatu produk menjadi salah satu pertimbangan sebelum memutuskan untuk membelinya. Meskipun membutuhkan ketelitian, cara ini akan memungkinkan kamu terhindar dari poduk palsu bahkan hingga produk yang berbahaya.

Sebab alih-alih mendapatkan manfaat yang dibutuhkan oleh kulit, menggunakan produk yang demikian hanya akan memperburuk masalah kulit.

Baca juga: 6 Produk Scarlett dan Manfaatnya untuk Kamu

Akan tetapi, kamu tidak perlu khawatir jika hendak menggunakan produk-produk dari Scarlett. Untuk handbody Scarlett warna ungu misalnya. Sebab setiap produk Scarlett sudah lulus uji BPOM dan tersertifikasi halal MUI.

Lalu, apa saja sih ingredients yang dikandung Scarlett Whitening Body Lotion yang disebut-sebut dapat mencerahkan kulit bahkan untuk pemakaian pertama kalinya ini?

Berikut ini adalah daftar kandungan handbody Scarlett warna ungu:

  • Glutathione
  • Fragrance
  • Acrylic polimer
  • Cetearyl Alcohol
  • Triisopropanol Amin
  • Propana-1-1-diol
  • Propane-1,2,2-triol
  • Beads A2-milicapsule
  • Dmdm Hydantoin
  • H2O

Komposisi bahan-bahan aktif tersebut aman sehingga cocok digunakan untuk kulit, utamanya kulit wanita Indonesia. Inilah alasan lain mengapa berbagai produk brand lokal yang satu ini termasuk handbody Scarlett warna ungu banyak mudah diterima dan layak kamu coba.

Dan bukan itu saja, mengingat bahwa sebenarnya produk body lotion Scarlett miliki banyak varian, kamu bisa memilih salah satunya.

Manfaat Handbody Scarlett Warna Ungu

Seperti yang telah disinggung sebelumnya, handbody Scarlett dibuat dengan berbagai bahan yang aman untuk kulit. Sebaliknya, perpaduan semua ingredients tersebut memberikan hasil yang diinginkan setelah pengaplikasiannya. Langsung saja, berikut adalah manfaat yang bisa kamu rasakan ketika menggunakan handbod scarlett warna ungu.

Melembabkan kulit dengan vitamin E-nya

handbody scarlett warna unguCuaca yang tak menentu seringkali dijadikan alasan seseorang enggan keluar rumah. Sebab perubahan cuaca ini seringkali membuat kulit menjadi kering. Padahal, kulit memerlukan tingkat kelembaban tertentu supaya tidak mudah teriritasi atau bahkan memunculkan warna kemerah-merahan.

Penggunaan handbody lotion Scarlett warna ungu secara rutin setiap hari diperlukan untuk menjaga kelembaban kulit. Hal ini karena produk perawatan kulit tubuh atau body care ini mengandung vitamin E yang membantu kulit supaya terhidrasi dengan baik dan tetap kenyal. Sehingga nantinya, kamu tidak akan mengalami bagaimana rasanya kulit perih karena pecah-pecah.

Mencerahkan kulit

Salah satu manfaat yang membuat handbody Scarlett warna ungu dikenal secara luas adalah kemampuannya dapat mencerahkan kulit bahkan dari pemakaian pertama kalinya. Jika kamu penasaran mengapa produk perawatan kulit tubuh bisa miliki manfaat itu, maka jawabannya adalah karena Scarlett body lotion mengandung Glutathione.

Glutathione atau yang sering disebut dengan GSH adalah antioksidan kuat yang bisa tangkal radikal bebas. Seperti yang telah kita ketahui bersama, radikal bebas sangat berbahaya karena dapat sebabkan kerusakan pada sel. Selain itu, mother of antioksidant ini juga memiliki efek antimelanogenesis yang mana dapat melawan pembentukan pigmen melanin.

Bukan itu saja, selain dikenal sebagai kosmetik pencerah kulit, glutathione yang dikandung handbody Scarlett warna ungu juga dapat mengurangi keriput. Sehingga tentu saja, Scarlett body lotion ini akan bisa menyamarkan bahkan menghilangkan keriput yang biasa muncul sebagai tanda-tanda penuaan.

Menghaluskan kulit

Selain dapat mencerahkan kulit, manfaat handbody Scarlett warna ungu berikutnya adalah dapat menghaluskanya. Sehingga bukan hanya satu manfaat yang akan kamu dapat dari pengaplikasian scarlett body lotion, melainkan banyak sekali. Ya, tidak menutup kemungkinan jika jenis kulitmu adalah kulit normal.

Baca juga: Cara Menggunakan Serum Scarlett yang Benar

Benar saja, penggunaan handbody Scarlett warna ungu secara rutin dapat menghaluskan kulit yang kasar yang sering disembunyikan. Misalnya saja pada bagian siku dan lutut. Oleh karena itulah, jika kamu  merasa memiliki keluhan kulit yang demikian, tidak ada salahnya jika kamu mencoba menggunakan produk Scarlett body lotion yang dibandrol dengan harga Rp. 75.000 ini.

Memperlambat tanda penuaan

handbody scarlett warna unguSeperti yang telah disinggung sebelumnya, salah satu komposisi handbody Scarlett warna ungu adalah Glutathione. Bahan yang dikenal juga dengan GSH ini tidak hanya dikenal karena manfaatnya untuk memutihkan kulit saja, tapi juga manfaatnya sebagai antiaging.

Tidak dapat dipungkiri jika kemunculan garis-garis keriput seringkali memunculkan rasa kurang percaya diri. Sehingga berbagai cara pun dilakukan sekadar untuk menyamarkan garis-garis tersebut, diantaranya adalah dengan mengonsumsi suplemen-suplemen tertentu hingga senam wajah. Namun kini kamu tidak perlu khawatir, sebab handbody Scarlett warna ungu yang bisa memperlambat tanda-tanda penuaan.

Miliki aroma wangi yang menyegarkan

Manfaat handbpdy Scarlett warna ungu yang terakhir adalah dapat memperbaiki mood-mu karena aromanya yang menyegarkan. Bisa dikatakan jika ini adalah kelebihan atau ciri khas yang menjadi keunggulan produk kecantikan dari Scarlett. Yakni, terinspirasinya produk ini dari parfum terkenal.

Manfaat Scarlett body lotion ini pun membuatmu tidak hanya merasakan manfaat yang baik untuk kulit, tapi juga untuk memperbaiki hari-hari yang suram. Sebab setelah mengaplikasikan handbody Scarlett warna ungu ini, mood akan naik dan tentunya kamu akan siap hadapi hari.

Cara Menggunakan Handbody Scarlett warna ungu

handbody scarlett warna unguSebagai pengguna produk perawatan kulit, tentu kamu sudah familier dengan brand Scarlett dari Felicya Angelista. Handbody salah satunya. Sebenarnya, ada beberapa varian yang bisa kamu pilih. Mulai dari charming dengan warna ungunya, pink romansa, hijau fantasia yang miliki aroma menyegarkan. Dari berbagai varian tersebut, handbody Scarlett warna ungu ialah produk yang banyak diincar oleh kaum hawa.

Untuk mendapatkan manfaat yang dibutuhkan, kamu harus mengaplikasikan handbody Scarlett warna ungu dengan tepat. Di antara waktu yang tepat untuk menggunakan handbody Scarlett ini adalah sesaat setelah mandi. Hal ini karena setelah mandi adalah waktu yang memungkinkan kulit tubuh miliki kelembaban yang baik. Sementara itu, kegunaan handbody adalah dapat mengunci kelembaban.

Oleh karena itulah, kamu bisa mengaplikasikan handbody lotion Scarlett warna ungu ini untuk body care. Adapun langkah-langkahnya adalah dengan mengambil lotion ini setapak. Kemudian, usapkan hand body dari Scarlett ini ke seluruh tubuh supaya dapat memperoleh manfaat handbody yang dapat mencerahkan kuilt ini. Tunggu 3 – 5 menit hingga warna putihnya memudar, dan kamu siap menjalankan aktivitas seperti biasanya.

Itulah tadi paparan mengenai kandungan, manfaat, dan cara menggunakan handbody Scarlett warna ungu. Banyaknya keuntungan dengan menggunakan produk kecantikan dari Scarlett ini membuat harga yang ditawarkan tidak terlihat mahal. Sebab kenyataannya, harga produk perawatan kulit tubuh ini sebanding dengan manfaat yang bisa kamu dapatkan.

6 Produk Scarlett dan Manfaatnya untuk Kamu

produk scarlett dan manfaatnya

Produk Scarlett dan manfaatnya yang nyata menjadikan brand ini kian hari kian terkenal. Pada awal kemunculan Scarlett, yang booming pertama kali adalah body lotionnya. Kemudian meramban ke varian produk lain seperti sekarang ini.

Tak hanya body lotion, Scarlett Whitening juga memiliki produk lain seperti face wash, hair and conditioner, serum, body scrub, shower scrub, serta day cream dan night cream. Semua produk-produk ini terus mengalami peningkatan penjualan. Karena produk Scarlett dan manfaatnya benar-benar bisa dirasakan oleh konsumen.

Produk Scarlett dan Manfaatnya

Mungkin selama ini kamu hanya tahu produk body lotion atau shower scrub-nya saja. Karena dua produk ini yang menjadi highlight di Scarlett. Namun, apa kamu tahu produk Scarlett lainnya beserta manfaatnya?

Nah, buat kamu yang baru tahu produk-produk Scarlett, kamu wajib baca informasi di bawah ini. Agar kamu bisa menemukan produk perawatan yang tepat untuk diri kamu.

Produk scarlett dan Manfaatnya #1 Body Lotion

produk scarlett dan manfaatnyaInilah produk yang pertama kali booming saat kemunculan Scarlett Whitening. Terdiri dari 5 varian yang bisa kamu pilih, yaitu Jolly, Fantasia, Freshy, Romansa, dan Charming. Setiap varian memiliki aroma khasnya sendiri-sendiri. Kamu bisa mencoba satu per satu variannya untuk menemukan aroma favoritmu.

Penggunaan body lotion sangat cocok untuk kamu yang sering beraktifitas di luar ruangan. Karena, kulitmu membutuhkan perlindungan lebih. Nah, body lotion Scarlett dapat melindungi kulitmu dari sinar matahari dan juga polusi. Selain itu, body lotion ini dapat membuat kulitmu cerah seketika karena memiliki efek seperti tone up cream.

Baca juga: 6 Cara Membedakan Serum Scarlett Asli dan Palsu

Tekstur dari body lotion ini creamy dan ringan. Saat diaplikasikan di kulit mudah meresap dan mudah diratakan. Selain itu, dapat mendinginkan kulit di tengah cuaca yang lagi terik-teriknya. Namun, sebelum menggunakannya pastikan kulitmu dalam keadaan bersih ya.

Produk scarlett dan Manfaatnya #2 Shower Scrub

produk scarlett dan manfaatnyaSelanjutnya, kamu bisa membersihkan badanmu dengan shower scrub setelah seharian beraktifitas di luar ruangan. Sama seperti body lotion, shower scrub juga menyediakan banyak varian, yaitu Ccumber, Pomegranate, Jolly, Charming, Freshy, Mango, Cofee.

Kandungan utama dari shower scrub ini adalah glutathione dan vitamin E. Keduanya sangat bermanfatt untuk kulitmu. glutathione diklaim sebagai  pencerah kulit tercepat di dunia. Jadi, kalau kamu ingin mendapatkan kulit cerah secara cepat dan aman, bisa menggunakan produk yang menggunakan glutathione, seperti shower scrub.

Selain itu, ada pula kandungan vitamin E yang berfungsi sebagai antioksidan paling tinggi. Tentu saja untuk menjaga kulitmu agar tetap sehat dan meminimalisir resiko radikal bebas. Karena, jika kulit terpapar radikal bebas terus menerus akan menyebabkan kerusakan dan mendatangkan berbagai macam masalah kulit.

Produk scarlett dan Manfaatnya #3 Body Scrub

produk scarlett dan manfaatnyaAgar perawatan kulitmu semakain maksimal, kamu bisa menggunakan body scrub Scarlett seminggu maksimal tiga kali. Scrub ini mengandung butiran-butiran yang membantu mengangkat sel kulit mati sehingga digantikan dengan kulit baru yang lebih sehat.

Body scrub Scarlett tersedia dalam dua varian, yaitu Pomegranate dan Romansa. Namun, yang paling disukai adalah Romansa karena aroma floral yang menyegarkan dan menenangkan. Akan tetapi soal aroma ini setiap orang memiliki selera masing-masing. Jadi, kamu bisa mencoba kedua variannya untuk menemukan mana aroma yang paling kamu sukai.

Sama seperti shower scrub, body scrub mengandung dua bahan utama yaitu glutathione dan vitamin E. Untuk kamu yang memimpikan kulit cerah dan sehat bisa menggunakan rangkaian produk ini.

Produk scarlett dan Manfaatnya #4 Serum

produk scarlett dan manfaatnyaSerum sendiri dibagi menjadi tiga varian sesuai dengan manfaatnya, yaitu Acne Serum, Brightly Ever After Serum, dan Glowthening Serum.

Brightly Ever After Serum ditujukan untuk kamu yang ingin mencerahkan kulit serta menghilangkan noda di wajah. Kemudian, untuk Acne Serum untuk kulit berminyak dan berjerawat. Sedangkan untuk Glowthening Serum cocok untuk memperbaiki skin barrier yang rusak dan membuat wajah lebih glowing.

Glowthening Serum mengandung Geranium Oil untuk menyamarkan garis halus dan juga mengencangkan kulit. Allantoin berfungsi merangsang produksi kolagen di wajah. adapun Niacinamide yang membuat kulitmu lembab, mengurangi produksi minyak, dan menyamarkan noda hitam.

Selain itu, ada juga kandungan Tranexamide Acid untuk meredakan peradangan, melindungi dari paparan sinar UV, dan meratakan warna kulit kamu.

Sedangkan untuk kamu yang memiliki kulit berminyak dan berjerawat, dianjurkan menggunakan Acne Serum. Karena serum ini mengandung Tea Tree Leaf Water, Liquorice Extract, Vitamin C, Jeju Centella Extract, serta Salicylic Acid yang berperan dalam mengatasi jerawat di wajah.

Selain itu, kandungan-kandungan di atas juga dapat merawat kulitmu yang sensitif. Proses regenerasi kulit juga dapat dibantu dengan Acne Serum ini.

Dan yang terakhir adalah Brightly Ever After Serum yang memiliki fungsi utama mencerahkan dan menghilangkan noda di wajah. Kandungan utama pada serum ini adalah Phyto Whitening, Niacinamide, Glutathione, vitamin C, dan Lavender Water.

Kalau kamu memiliki masalah noda wajah seperti bekas jerawat atau bekas luka, kamu disarankan menggunakan serum ini.

Produk scarlett dan Manfaatnya #5 Hair Treatment

produk scarlett dan manfaatnyaSelain perawatan tubuh dan juga wajah, Scarlett Whitening juga mengeluarkan produk terbarunya yaitu Hair Treatment. Untuk produk ini ada dua varian, yaitu shampo dan conditioner.

Untuk shamponya sendiri bermanfaat mengurangi minyak di kulit kepala. Kemudian, masalah ketombe juga dapat diatasi menggunakan shampo ini. Penggunaan shampo secara teratur juga dapat menstimulasi pertumbuhan rambut, memperkuat akar rambut, serta membuatnya menjadi lebih bervolume.

Baca juga: Cara Menggunakan Serum Scarlett yang Benar

Sedangkan untuk conditioner-nya memudahkan rambutmu untuk diatur dan membuatnya menjadi lebih lembut.

Produk scarlett dan Manfaatnya #6 Day Cream dan Night Cream

Produk yang terakhir adalah day cream dan night cream. Kedua produk ini merupakan pelengkap rangkaian perawatan wajah selain facial wash dan serum.

Untuk produk day and night cream dibagi menjadi tiga varian, yaitu acne, bright, dan glowthening, sama seperti varian serumnya. Fungsinya juga sama seperti serumnya, ada yang mencerahkan, mengatasi jerawat, dan memperbaiki skin barrier.

Hanya saja, krim pagi dan malam tidak seperti serum yang mudah meresap ke dalam kulit hingga lapisan terdalam. Selain itu, krim ini digunakan sesuai dengan namanya, day cream untuk pagi dan night cream untuk malam hari. Sedangkan serum bisa digunakan pada pagi dan malam hari.

Manfaat-manfaat di atas bisa kamu rasakan ketika kamu menggunakan Scarlett Whitening yang asli. Karena faktanya, diluar masih banyak yang menjual produk Scarlett palsu. Jadi, jangan sampai kamu salah dalam memilih produk-produknya.

Produk Scarlett dan manfaatnya bisa kamu rasakan baik secara langsung maupun jangka panjang. Selain itu, untuk memaksimalkan manfaatnya, kamu dianjurkan menggunakan rangkaian produk Scarlett lainnya. Penggunaannya pun tidak bisa sembarangan, harus sesuai dengan aturan pakai yang sudah tertera di label kemasan.

Cara Menggunakan Serum Scarlett yang Benar

cara menggunakan serum scarlett

Dari serangkaian perawatan kulit wajah, serum Scarlett adalah salah satu produk lokal yang wajib kamu miliki. Hal ini tentu saja karena banyaknya manfaat luar biasa yang dikandung serum. Meskipun begitu, tak dapat dipungkiri jika masih ada saja pengguna baru yang bingung cara menggunakan serum Scarlett yang brand ambassadornya Oppa Song Joong Ki ini.

Tidak dapat dipungkiri jika saat ini tingkat kesadaran kaum hawa akan pentingnya perawatan kulit wajah semakin meningkat dari hari ke hari. Selain menghindarikan kulit dari masalah-masalah seperti flek hitam, jerawat maupun kemunculan tanda-tanda penuaan, penggunaan serum wajah akan berikan atmosfer yang menyegarkan.

Hal yang Harus Diperhatikan Terkait Cara Menggunakan Serum Scarlett

cara menggunakan serum scarlettSebagai salah satu produk perawatan wajah yang wajib dimiliki oleh kaum hawa, rupanya ada beberapa hal yang harus diperhatikan terkait cara menggunakan serum Scarlett . Apa saja kah itu?

Langsung saja, berikut ini adalah beberapa hal yang harus kamu perhatikan ketika hendak gunakan serum wajah.

Cara Menggunakan Serum Scarlett: Pilih Serum Sesuai Jenis dan Kebutuhan Kulit

Salah satu kebiasaan yang sulit dihindari bahkan untuk produk-produk kecantikan adalah kebiasaan bergonta-ganti serum. Ada banyak alasan yang melatarbelakangi tindakan ini, Dari sekadar iseng mencoba produk, tergiur harga murah, maupun karena merasa tidak cocok saat menggunakannya pada kulit wajah.

Kondisi yang demikian ini telah banyak terjadi. Sebab tiap-tiap serum dibuat dengan bahan aktif yang berbeda sesuai dengan jenis dan kebutuhan kulit tertentu. Untuk produk Scarlett saja misalnya. terdapat dua varian serum yang bisa kamu pilih, yakni Scarlett Whitening Acne Serum atau Brightly Ever After Serum.

Jika kamu khawatir harga produk kecantikan lokal yang banyak digemari kaum hawa ini mahal, tak perlu risau. Kedua produk dengan kemasan premium tersebut dijual dengan harga under Rp. 100.000. Meskipun begitu, sebaiknya pilihlah serum yang cocok untuk kulitmu dan sesuai dengan kebutuhan kulit.

Cara Menggunakan Serum Scarlett: Gunakan Serum Sesuai Takaran

Hal yang harus diperhatikan pada cara menggunakan serum Scarlett berikutnya adalah hanya gunakan serum sesuai takaran. Sebab jika kamu berpikir mengaplikasikannya dengan takaran banyak akan mempercepat efek atau khasiat penggunaan serum, maka ekspektasimu itu takkan terjadi. Sebaliknya, penggunaan serum berlebihan justru dapat menyebabkan iritasi.

Baca juga: 6 Cara Membedakan Serum Scarlett Asli dan Palsu

Di lain sisi, terlalu menghemat saat menggunakan serum dengan cara mengaplikasikannya sangat sedikit juga tidak dibenarkan. Alih-alih mengirit, penggunaan serum tak sesuai takaran yang semestinya ini akan dapat mengurangi khasiat yang seharusnya diperoleh kulitmu. Oleh karena itulah, gunakanlah serum ini sesuai takaran, yakni cukup 2 hingga 3 tetes saja.

Cara Menggunakan Serum Scarlett: Gunakan Skincare Sesuai Urutan

Seperti yang telah disebutkan sebelumnya, salah satu alasan yang membuat kaum hawa enggan dan malas melakukan perawatan kulit wajah adalah tidak tahu urutannya. Sehingga penggunaan skincare harian pun dianggap sebagai treatment yang rumit. Dan bukan hanya itu saja, sebab melakukan perawatan kulit wajah dengan urutan yang salah rupanya rentan membuat kulitmu semakin bermasalah, lho!

Lalu, bagaimana urutan pemakaian produk perawatan kulit yang benar? Untuk pengaplikasian produk skincare ini yang pertama adalah dimulai dengan penggunaan dengan produk bertekstur ringan lebih dahulu.  Setelah itu, barulah kemudian disusul dengan penggunaan produk bertekstur berat agar mudah diserap oleh kulit wajah.

Sehingga urutan penggunaan skincare yang akan membuat kulit wajah menjadi cerah dan sehat dimulai dari face wash untuk membersihkan kulit dari kotoran. Kemudian disusu dengan penggunaan toner untuk menyeimbangkan pH kulit wajah dan barulah penggunaan serum yang disusu dengan moisturaizer yang akan menjaga kelembapan kulit.

Cara Menggunakan Serum Scarlett: Gunakan Pelembab

Cara menggunakan serum Scarlett berikutnya adalah dilengkapinya dengan penggunaan pelembab atau moisturaizer. Hal ini karena meskipun serum saja sudah miliki kegunaan untuk menutrisi kulit, penggunaan pelembab ini akan mengunci kelembaban kulitmu. Sehngga tentu saja cara ini akan membuat khasiat serum bertahan lama.

Baca juga: 10 Manfaat Facial Wash Scarlett Whitening

Memang benar jika serum biasanya sudah miliki kemampuan untuk menghidrasi kulit wajah. Akan tetapi, tentu saja kegunaan misturaizer ini tidak dapat diatasi oleh serum sendiri. Oleh karena itulah penggunaan moisturaizer tetap diperlukan pasca pengaplikasian serum Scarlett yang miliki banyak manfaat ini.

Cara Menggunakan Serum Scarlett: Gunakan Serum Secara Konsisten

Adapun cara penggunaan serum Scarlett yang benar berikutnya adalah terus menerus atau secara konsisten berkelanjutan. Hal ini karena produk yang termasuk dalam skrincare harian ini tidak akan menunjukkan khasiat berarti jika hanya digunakan sesekali. Satu hal lagi yang perlu dihindari adalah penggunaan serum wajah hanya ketika ingat saja.

Inilah Cara Menggunakan Serum Scarlett Biar Glowing Maksimal

cara menggunakan serum scarlettBisa dikatakan jika cara penggunaan serum Scarllet sebenarnya mudah. Akan tetapi, sering kali masalah urutan pemakaian produk perawatan kulit wajah ini membuatnya terkesan rumit. Oleh karena itulah, berikut ini akan dipaparkan mengenai cara menggunakan serum Scarlett yang bisa membuat kulitmu glowing maksimal.

Cara Menggunakan Serum Scarlett: Bersihkan Wajah Terlebih Dahulu

Langkah pertama sebelum menggunakan serum wajah dari Scarlett adalah membersihkan wajah terlebih dahulu. Penggunaan face wash akan bantu menghilangkan kotoran-kotoran yang menempel pada wajah. Mengingat bahwa serum tidak bisa terserap sempurna jika pori-pori tersumbat kotoran, mencuci wajah lebih dahulu sangat diperlukan.

Cara Menggunakan Serum Scarlett: Gunakan Serum Scarlett di Wajah yang Lembab

Kegunaan lain dari face wash dalam serangkaian cara menggunakan serum Scarlett adalah membuat kulit menjadi lebih lembab. Pada saat kulit tidak terlalu basah tapi tidak terlalu kering inilah serum Scarlett akan kamu aplikasikan pada wajah. Dengan cara ini, serum yang cair ini akan dapat diserap sempurna dan memungkinkan kulit mendapat khasiat yang dikandungnya.

Cara Menggunakan Serum Scarlett: Ratakan Serum Scarlett pada Wajah Sambil Memijitnya dengan  Lembut

Cara menggunakan serum Scarlett berikutnya adalah ratakan serum tersebut menyeluruh di seluruh permukaan kulit wajah. Sambil meratakannya, kamu dapat memijat-mijat kulit dengan halus supaya kandungan produk perawatan kulit wajah ini semakin mudah diserap oleh kulit. Sebab jika hanya meneteskannya menggunakan pipet pada kemasan tidak dapat menjangkau seluruh wajah dengan sendirinya.

Cara Menggunakan Serum Scarlett: Hanya Gunakan Serum Scarlett Sesuai Aturan Pakai

Adapun cara menggunakan serum Scarlett yang terakhir adalah gunakanlah serum wajah ini sesuai dengan aturan pakai. Hal ini karena pengaplikasiannya yang terlalu sedikit atau terlalu banyak tidak memberikan dampak yang diinginkan. Sebaliknya, justru dapat memunculkan permasalah kulit lainnya.

Dan bukan itu saja, ada baiknya penggunaan serum wajah tersebut juga tidak dikombinasikan dengan produk lain secara sembarangan. Pengombinasian Scarlett Whitening Acne Serum dengan Brightly Ever After Serum sekaligus, misalnya. Untuk menghindari dampak yang tidak diinginkan, akan lebih baik dan aman jika kamu menggunakan serum Scarlett mini series saja.

Itulah tadi paparan mengenai cara menggunakan serum Scarlett supaya kulitmu glowing dan sehat secara maksimal. Sebab tentunya, menggunakan serum secara berkelanjutan tak hanya akan membuat kulit wajah menjadi cerah dan sehat saja. Namun juga memancarkan aura positif dan membuatmu menjadi lebih percaya diri.

Cara Membedakan Scrub Scarlett Whitening Asli dan Palsu

produk scarlett dan manfaatnya

Bagaimana cara membedakan scrub Scarlett Whitening asli dan palsu?

Scarlett Whitening memiliki beragam produk untuk perawatan kulit tubuh, salah satunya scrub. Mungkin kamu sudah mengenal produk Scarlett sejak lama, karena brand ini sempat viral beberapa waktu yang lalu.

Body Scrub Scarlett tersedia dalam 3 varian, yaitu coffee, pomegranate, dan romansa. Ketiganya memiliki aroma khas yang menyegarkan. Wajar saja jika banyak yang jatuh cinta dengan produk-produk dari Scarlett Whitening.

Sayangnya, adanya produk palsu banyak merugikan konsumen yang sering membeli produk Scarlett. Untuk itu, kamu harus tahu cara membedakan scrub Scarlett Whitening asli dan palsu agar tidak tertipu.

Tips Cara Membedakan Scrub Scarlett Whitening Asli dan Palsu

cara membedakan scrub scarlett whitening asli dan palsuSatu-satunya cara agar tidak tertipu dengan produk Scarlett yang palsu adalah dengan mempelajari cara membedakan scrub Scarlett Whitening asli dan palsu. Mulai dari kemasan, isi, dan ciri-ciri lainnya. Kalau kamu masih bingung, kamu bisa baca informasi selengkapnya di sini.

Cara Membedakan Scrub Scarlett Whitening Asli dan Palsu dari Packaging-nya

Ketika kamu membeli suatu produk, pertama kali yang terlihat adalah kemasannya. Dari kemasan tersebut, kamu bisa tahu apakah produk yang kamu beli adalah produk asli atau palsu. Untuk kemasan Scarlett yang asli, kamu akan menemukan tulisan timbul Scarlett pada bagian depan dan juga belakang kemasannya.

Baca juga: Harga MS Glow Asli dan Review Produknya

Kemudian, pada bagian belakang, kamu akan menjumpai adanya hologram dan juga barcode. Pastikan barcode yang ada tidak cacat dan bisa discan menggunakan aplikasi. Karena, di dalam barcode mengandung identitas dari produk itu sendiri.

Kemasan Scarlett yang asli menggunakan tutup double safety. Tutup ini sangat aman dan tidak membuat isi produk mudah tumpah. Dan yang terakhir, pada bagian bawah kemasan terdapat tulisan BAS.

Cara Membedakan Scrub Scarlett Whitening Asli dan Palsu dari Hologram

Tak hanya pada produk scrub saja, hologram ini juga ada pada produk Scarlett lainnya. Pastikan kamu menerima produk yang terdapat hologram pada kemasannya. Hologram ini mengandung serial code dan serial number untuk menunjukkan bahwa produk tersebut adalah asli.

Tak hanya itu, ketika kamu mencoba melepaskan stiker hologram pada kemasan, bekasnya akan menempel seperti bentuk lebah. Dan setiap produk memiliki serial code dan serial number yang berbeda.

Cara Membedakan Scrub Scarlett Whitening Asli dan Palsu dari Nomor Batch dan Kadaluarsa

Cara membedakan scrub Scarlett Whitening asli dan palsu selanjutnya adalah dari nomor batch dan tanggal kadaluarsanya. Nomor batch ini diletakkan pada bagian samping kemasan yang terdiri dari susunan huruf dan angka.

Tiga digit pertama adalah kode huruf, kemudian dilanjutkan dengan tanggal, bulan, dan tahun produksi. Setelah itu diikuti dengan 2 digit angka dan 3 huruf. Sedangkan untuk tanggal kadaluarsanya sendiri letaknya ada di bagian bawah nomor batch.

Untuk masa kadaluarsa ini, paling lama adalah 2 tahun sejak tanggal produksi. Apabila kamu menemukan produk Scarlett yang memiliki masa kadaluarsa lebih dari dua tahun, besar kemungkinan produk yang kamu beli adalah palsu.

Cara Membedakan Scrub Scarlett Whitening Asli dan Palsu dari Tekstur dan Aroma

cara membedakan scrub scarlett whitening asli dan palsuTekstur scrub Scarlett seperti ada butiran-butiran halus berwarna putih yang berguna untuk mengangkat sel kulit mati. Tekstur ini mirip seperti scrub pada umumnya. Sedangkan aromanya sendiri yaitu segar dan tidak menyengat. Apabila kamu menemukan produk Scarlett dengan aroma yang menyengat, bisa jadi itu adalah produk palsu.

Cara Membedakan Scrub Scarlett Whitening Asli dan Palsu dari Harganya

Harga untuk semua produk Scarlett original dijual 75 ribu per produknya. Mulai dari facial wash, body lotion, body scrub, hingga serum, memiliki harga jual yang sama. Harga ini sudah ditetapkan sejak Juli 2021.

Kamu bisa mendapatkan harga yang lebih murah dari itu kalau kamu membeli satu paket Scarlett Whitening. Kalau kamu menemukan harga scrub yang jauh dari harga resminya, kamu harus curiga kalau itu adalah produk palsu.

Cara Membedakan Scrub Scarlett Whitening Asli dan Palsu dari Komposisi Produk

Body scrub Scarlett mengandung bahan-bahan yang aman untuk digunakan. Selain glutathione dan vitamin E, body scrub Scarlett Whitening mengandung bahan-bahan lain seperti Glycerin, Mineral Oil, Propanediol, Parfume, Cetyl Alcohol, dan bahan lainnya.

Cara Membedakan Scrub Scarlett Whitening Asli dan Palsu dari Legalitasnya

Semua produk Scarlett termasuk body scrub-nya telah mengantongi izin BPOM dan juga halal. Legalitas ini sangat penting untuk menunjukkan bahwa produk ini tidak menimbulkan efek samping yang berbahaya. Sehingga bisa diproduksi dan didistribusikan secara masal.

Untuk produk body scrub romansa telah terdaftar BPOM dengan nomor NA 18190705488. Untuk varian lainnya, kamu bisa mengecek nomor BPOM yang ada di kemasannya.

Kalau kamu baru saja menggunakan produk-produk Scarlett termasuk body scrub-nya, kamu bisa membelinya di official store agar mendapatkan barang aslinya. Dengan begitu, kamu tidak perlu ragu lagi saat menggunakannya.

Jangan pernah tergiur dengan harga yang jauh dari harga resminya. Karena, Scarlett sendiri sudah menetapkan harga resmi untuk mencegah terjadinya penjualan produk-produk palsu dengan iming-iming harga murah.

Baca juga: Ini Dia 5 Perbedaan MS Glow Asli dan Palsu

Scarlett menggunakan bahan-bahan yang berkualitas dan telah melalui serangkaian uji coba. Pastinya membutuhkan biaya produksi yang tidak sedikit. Sangat tidak masuk akal jika produk yang berkualitas dijual dengan harga yang sangat murah.

Cara Membedakan Scrub Scarlett Whitening Asli dan Palsu dari Review Produknya

Kamu juga bisa mengecek review produk kalau kamu membelinya di marketplace. Dari sana, kamu bisa tahu berapa bintang yang didapatkan untuk produk tersebut. Ulasan dari penggunanya juga bisa jadi masukan untuk kamu.

Manfaat Body Scrub Scarlett Whitening

cara membedakan scrub scarlett whitening asli dan palsuAgar kamu semakin yakin untuk menggunakan body scrub dari Scarlett Whitening, kamu harus tahu beberapa manfaatnya untuk kulit tubuhmu

Mencerahkan Kulit

Manfaat pertama dari body scrub adalah mencerahkan kulit. Ini adalah solusi untuk kamu yang memiliki kulit kusam. Karena, body scrub mengandung bahan-bahan yang berguna untuk mencerahkan kulit kamu.

Mengangkat Sel Kulit Mati

Body scrub memiliki manfaat lain untuk mengangkat sel kulit mati. Sel kulit mati yang menumpuk bisa menyebabkan kulitmu kusam dan juga warnanya tidak merata. Butiran-butiran yang ada pada scrub membantu proses eksfoliasi kulit sehingga sel kulit mati dapat diangkat secara optimal.

Menghaluskan Kulit

Manfaat lainnya ketika menggunakan body scrub adalah membuat kulitmu menjadi lebih halus. Gunakan body scrub Scarlett secara teratur setiap minggu untuk mendapatkan hasil terbaik. Selain menghaluskan kulit, zat aktif yang pada pada body scrub dapat memperbaiki struktur kulit kamu.

Melembabkan Kulit

Menjaga kulit tetap lembab adalah manfaat lain yang bisa kamu dapatkan dengan menggunakan body scrub Scarlett Whitening. Karena, kulit yang terhidrasi dengan baik adalah ciri kulit yang sehat.

Itulah berbagai cara membedakan scrub Scarlett Whitening asli dan palsu yang bisa kamu coba. Semoga bermanfaat!

 

5 Perbedaan Scarlett Ori dan Kw

perbedaan scarlett ori dan kw

Scarlett Whitening hadir dengan varian produk yang membawa banyak manfaat untuk kulit tubuh dan wajah. Sayangnya, kemunculan Scarlett kw sangat meresahkan dan merugikan. Kamu, harus tahu perbedaan Scarlett ori dan kw sebelum membeli produk yang viral beberapa waktu yang lalu ini.

Selain body scrub, Scarlett Whitening juga mengeluarkan produk lain seperti body lotion, serum, dan produk perawatan lainnya. Produk yang pertama kali viral adalah body lotion yang memiliki lima varian, yaitu  Fantasia, Freshy, Jolly, Charming, dan Romansa.

Sebagai brand terkenal, tentu ada saja tantangan yang dihadapi, termasuk adanya produk palsu yang merugikan banyak pihak. Maka dari itu, informasi tentang perbedaan Scarlett ori dan kw sangatlah penting. Terutama buat kamu yang baru pertama kali mencoba produk ini.

Perbedaan Scarlett Ori dan Kw

perbedaan scarlett ori dan kwKamu, mungkin kesulitan membedakan mana produk Scarlett ori dan mana yang kw. Karena, baik ori dan kw keduanya hampir mirip dan mengecoh. Terutama untuk kamu yang belum terbiasa menggunakan produk-produk Scarlett pasti akan sulit untuk membedakannya.

Namun, perbedaan Scarlett ori dan kw bisa kamu lihat dari berbagai aspek, misalnya kemasan, isi, aroma, legalitas, dan ciri lainnya.

Perbedaan Scarlett Ori dan Kw dari Desain Packaging

Ciri paling mudah untuk melihat perbedaan Scarlett ori dan kw adalah dari kemasannya. Apalagi saat ini Scarlett memiliki desain terbaru terutama untuk produk body scrubnya. Berbicara soal kemasan, ada banyak hal yang bisa kamu lihat, yaitu bahan kemasan, bentuk, serta berat isinya.

Bahan kemasan

Produk Scarlett memiliki bahan kemasan yang berbeda. Untuk produk Body Lotion misalnya, menggunakan kemasan berbahan plastik dengan pump untuk mengeluarkan isinya. Kemasan tersebut berwarna bening, sehingga kamu bisa melihat bagian dalam isinya.

Sedangkan untuk produk day cream, night cream, dan serumnya menggunakan bahan lain, yaitu akrilik atau kaca. Tentu saja bahan ini cenderung lebih berat daripada plastik. Dan mudah pecah ketika kamu menjatuhkannya.

Baca juga: Cara Membedakan Scrub Scarlett Whitening Asli dan Palsu

Untuk bahan yang satu ini agak buram. Sehingga kamu tidak bisa melihat isinya dengan jelas. Apalagi, hampir seluruh bagian badannya tertutupi oleh stiker. Namun, untuk bagian penutupnya menggunakan bahan plastik berwarna putih yang serasi saat dipadukan dengan bahan akrilik yang buram.

Selanjutnya, untuk produk shower scrub, menggunakan bahan yang sama seperti body lotion. Bagian isinya juga bisa kamu lihat dengan jelas. Karena plastik ini berwarna bening dan hanya sedikit yang tertutupi oleh stiker.

Bentuk kemasan

Tiap produk Scarlett memiliki bentuk yang berbeda-beda. Untuk produk Body Lotion dan Shower Scrub memiliki bentuk kemasan seperti tabung dengan bagian leher yang ramping. Pada bagian atas Body Lotion menggunakan pump. Sedangkan untuk Showernya menggunakan penutup biasa yang menggunakan lock.

Berbeda dengan serumnya yang memiliki ukuran mini sehingga mudah dibawa kemana-mana. Meskipun bentuknya sama seperti Body Lotion dan Shower Scrub, namun ukurannya jauh berbeda. Serum ini dilengkapi dengan pipet sebagai penutup dan untuk mengeluarkan isinya.

Kemudian, untuk day cream dan night creamnya, berbentuk seperti pot lingkaran dengan ketinggian yang rendah. Bentuk kemasan ini sama seperti kemasan day cream dan night cream pada umumnya.

Isi kemasan

Scarlett menjual produknya dengan ukuran kemasan yang berbeda-beda. Untuk Scarlett Body Lotion dan Body Scrub menggunakan kemasan 300 ml. Kemudian untuk day cream dan night creamnya menggunakan ukuran kemasan 50 gram. Dan 15 ml untuk serumnya.

Emboss Scarlett

Scarlett yang asli menggunakan kemasan yang memiliki emboss Scarlett di bagian badannya. Kalau kamu raba, kamu akan merasakan tulisan Scarlett timbul. Terutama untuk produk Body Lotion dan Shower Scrub yang menggunakan kemasan plastik.

Perbedaan Scarlett Ori dan Kw dari Warna Produknya

perbedaan scarlett ori dan kwSalah satu hal yang menjadi daya tarik dari produk Scarlett adalah warna produknya yang cerah dan menyegarkan. Tiap variannya memiliki warna yang berbeda-beda yang mencerminkan kandungan utama di dalamnya.

Warna dari tiap produknya juga bisa kamu jadikan sebagai patokan untuk mengetahui perbedaan Scarlett ori dan kw.

Body Lotion

Body Lotion dari Scarlett tersedia dalam 5 varian warna, yaitu hijau muda, peach, pink muda, ungu muda, dan ungu tua. Hijau untuk varian Fantasia, peach untuk varian Jolly, pink muda untuk varian Freshy, ungu muda untuk Romansa, dan ungu tua untuk Charming.

Khusus untuk Freshy, isi produk dan label kemasannya berbeda. walaupun isinya berwarna pink muda namun label kemasannya menggunakan warna kuning.

Body Scrub

Sedangkan Body Scrubnya memiliki tiga warna. Warna putih pucat untuk varian Pomegranate, pink pucat untuk Romansa, dan cokelat susu untuk Coffee.

Shower Scrub

Produk Scarlett yang memiliki warna paling menyegarkan adalah produk Shower Scrub-nya. Ada 4 warna yang siap memanjakan mata kamu, yaitu oranye untuk Coffee, tosca untuk Cucumber, kuning untuk Mango, dan ungu untuk Pomegranate.

Baca juga: Harga MS Glow Asli dan Review Produknya

Serum

Sedangkan untuk produk serumnya, ada 3 warna sesuai variannya. Pink untuk Brightly Ever After Serum, ungu pucat untuk Acne Serum, dan bening untuk Glowthening Serum.

Perbedaan Scarlett Ori dan Kw dari Hologram

Untuk mengetahui perbedaan Scarlett ori dan kw yang paling mudah selanjutnya adalah dari stiker hologram. Stiker ini menempel di tiap produk Scarlett. Untuk memastikan keaslian dari produk ini, kamu bisa memindainya langsung dari halaman resminya Scarlett Whitening.

Hologram ini berisi kombinasi angka dan juga huruf. Dan antara produk satu dan yang lainnya memiliki kombinasi hologram yang berbeda-beda.

Kalau kamu tidak menemukan data apapun saat kamu melakukan pemindaian di laman resminya, besar kemungkinan produk yang kamu beli adalah palsu.

Perbedaan Scarlett Ori dan Kw dari Harga Jualnya

Cara lain yang bisa kamu coba untuk mengetahui perbedaan Scarlett ori dan kw adalah dari harga jualnya. Semua produk Scarlett ori dijual dengan harga resmi 75 ribu per produknya. Baik itu produk Body Lotion, Body Scrub, Serum, maupun Shower Scrubnya.

Kamu mungkin menjumpai penjual yang menjual produk-produk Scarlett dengan harga di bawah harga resmi. Ini mungkin masuk akal jika mereka adalah distributor atau agen resmi dari Scarlett yang membeli produk dengan kuantitas besar. Dengan begitu mereka juga mendapatkan diskon yang besar sehingga bisa menjual dengan harga yang lebih murah.

Perbedaan Scarlett Ori dan Kw dari Nomor Batch dan Exp Date-nya

Setiap produk Scarlett ori selalu mencantumkan nomor batch dan expired date secara berdempetan. Nomor batch ini berbeda-beda untuk tiap produknya. Letaknya pun berbeda-beda. Misalnya untuk produk Body Care, letak nomor batch ada di bagian samping kemasan. Sedangkan untuk serum ada di bagian bawah kemasan kardus.

Kemudian, untuk Expired Datenya adalah maksimal 2 tahun dari tanggal produksi. Apabila kamu menemukan produk Scarlett dengan masa kadaluarsa lebih dari dua tahun, bisa dipastikan itu adalah produk palsunya.

Itulah beberapa cara yang bisa kamu lakukan untuk mengetahui perbedaan Scarlett ori dan kw sebagai produk perawatan kulit. Selamat mencoba!